Web Dinamis Modul 4

Modul4


Penanganan Form

Form inputan di buat dengan tag - tag HTML. halaman yang mengandung form murni(tidak ada script PHPnya) dan tidak harus di simpan dalam format/bentuk php, bisa di simpan dalam bentuk HTML biasa.

Untuk merancang form inputan, setidaknya ada 3 hal penting:

1. METHOD
    Method dari sebuah form yang menentukan bagaimana form inputan di kirim. Dan Method sendiri     ada 2     tipe yaitu GET dan POST.

2. ACTION
    Action dari sebuah form yang menentukan data dari inputan form akan di proses.

3. SUBMIT BUTTON
    Submit Button merupakan sebuah tombol yang berfungsi sebagai Trigger pengiriman data dari           form inputan. Jika tombolnya di tekan, maka data yang ada di form akan dikirimkan di halaman         yang sudah ada actionnya


Macam- macam cara penanganan form

1. Menyatukan antara form dengan proses(actionnya)
    Proses pengelolahan form dilakukan di halaman yang sama dengan form inputnya. Maka value           atribut Action dalam form kita kosongkan saja.

2. Contohnya:

  • Nama file: input.php
  • Deskripsi: Program contoh pengelolahan form yang dimana form input dan prosesnya di jadikan satu dalam satu file

hasilnya akan seperti di bawah:


Membuat FORM INPUT DAN PROSES SECARA TERPISAH

1. Nama file untuk form input = form.html
2. Nama file untuk proses = hasil.php
3. Hasilnya seperti gambar di bawah ini:

   


Sekian Rangkuman dari modul 4 dengan pembuatan contoh sendiri :)

No comments:

Agar Cepat Di respon Oleh saya bisa langsung add line saya faiz.adie

atau bisa juga hub lewat email: faiz.adie30@gmail.com

Powered by Blogger.